Sobat Batik tahu tidak 68 tahun yang lalu telah terjadi sebuah tragedi yang sangat mengerikan sepanjang sejarah umat manusia, dimana pertama kalinya bom atom digunakan untuk keperluan perang. Dan diperkirakan sekitar 220.000 orang tewas seketika. Kejadian tersebut terjadi Pada tanggal 6 Agustus 1945 pada pukul 9 dan yang menjadi korbannya adalah Kota Hirosima di Jepang lalu terjadi lagi pada tanggal 9 Agustus 1954 di Negara yang sama tepatnya di Kota Nagasaki.
Sekedar mengenang dan menyaksikan betapa mengerikannya akibat yang ditimbulkan oleh bom nuklir, kami akan memberikan beberapa foto setelah terjadinya peristiwa tersebut. Semoga dengan melihat foto-foto ini kita semua tersadar betapa mengerikanya perang. Dan kita berdoa semoga hal ini tidak akan pernah terjadi lagi.
|
Pesawat yang membawa Bom Atom |
|
"Paul Tibbets" Pilot yang mengemudikan pesawat Enola Gay |
|
"Little Boy" Bom pertama yang digunakan untuk menghancurkan Hirosima |
|
"Fat Man" Bom kedua yang digunakan untuk menghancurkan Nagasaki |
|
"Fat Man" |
|
Kota Hirosima sebelum dihancurkan |
|
Kota Hirosima sebelum dan sesudah dihancurkan |
|
Hirosima sebelum dan sesudah dibom |
|
Nagasaki Sebelum dijatuhkan Bom Atom |
|
Nagasaki Sebelum dijatuhkan Bom Atom |
|
Mayat-mayat korban keganasan bom atom |
|
Mayat-mayat korban keganasan bom atom |
|
Mayat-mayat korban keganasan bom atom |
|
Mayat-mayat korban keganasan bom atom |
|
Dampak radiasi |
|
Dampak radiasi |
0 komentar:
Posting Komentar